CARA TELEPON MURAH TELKOMSEL MENGGUNAKAN KODE SLI 01052

Promo Telkomsel - Bagaimana Cara Nelpon Murah Dengan menggunakan Kartu Telkomsel (As, SimPati, KartuHalo) - Ingin nelpon gak tahu caranya bahkan kode negara dan bahkan tarifnya berapa, nah pada kesempatan kali ini akan saya bagikan caranya, Kini Telkomsel telah memperoleh lisensi VoIP 01052 untuk panggilan internasional melalui jalur VoIP dengan harga yang lebih murah. Dalam rangka komersialisasi VoIP 01052 maka Telkomsel meluncurkan paket telepon murah telpon ke luar negeri untuk Kartu As melalui kode akses 01052.





Cara Pendaftaran

Ketik SMS ke 8999 dengan format:
      Voip<spasi> Sub<spasi> harga paket

Contoh:Voip Sub 1000
Jadwal pendaftaran dimulai pukul 00:00 – 17:00 WIB pada setiap harinya. Untuk kodenya bisa dilihat pada halaman senelumnya di Sini

Pengecekan

  • Pemakaian terakhir dapat dicek melalui *887#
  • Status pakettelepon murah ke luar negeri dapat dilihat dengan mengetik SMS ke 8999 dengan format
              Voip<spasi> Info
  • Sisa paket telepon murah ke luar negeri  yang dimiliki dapat dicek melalui *889#
Syarat dan Ketentuan

  • Masa berlaku paket telepon murah ke luar negeri  adalah sehari (sampai dengan pukul 24:00 pada hari saat melakukan pembelian)
  • Dapat melakukan pembelian lebih dari sekali dalam sehari tetapi masa berlaku bonus tetap sehari sampai dengan pukul 24:00 pada hari tersebut
  • Cara pemakaian bonus menit untuk panggilan internasional Tekan:
              01052+kode negara+nomor tujuan

        Contoh : 01052656272xxx
  • Promo telepon murah ke luar negeri  berlaku sampai dengan 31 Desember 2011

Tarif SLI 01052 Kartu As :

Zone Negara Tarif per Menit
Zone - 1 China, Hong Kong, Singapore, Thailand, USA/Canada 299
Zone - 2 Brunei, India, Korea South, Malaysia 699
Zone - 3 Kuwait, Netherland, Philippines, Saudi Arabia 1,999
** Tarif sudah termasuk pajak. Time Unit per 6 detik. Berlaku hanya untuk Kartu As dengan 13 negara tujuan.
Paket bicara harian VoIP 01052 :
  • Paket Rp 1,000 untuk 5 menit telpon ke Hong Kong, Singapore, Thailand dan USA/Canda.
  • Paket Rp 2,500 untuk 5 menit telpon ke Brunei, India, Korea South dan Malaysia.
  • Paket Rp 8,000 untuk 5 menit telpon ke Kuwait, Netherland, Philippines dan Saudi Arabia.
<< Baca Juga: Tarif nelpon keluar negeri dengan kartu telkomsel menggunakan kode SLI 01018 >>

Begitulah Cara Nelpon Murah dengan kartu Telkomsel menggunakan kode SLI 01052, selamat mencoba..
Advertisement
CARA TELEPON MURAH TELKOMSEL MENGGUNAKAN KODE SLI 01052